15 October 2018

Penayang iklan Selain Google Adscene

Ada beberapa penyang iklan yang bisa kita manfaatin khususnya bagi seorang bloger atau publisher selain Google Adscene diantaranya :


INFILINKS
   
infolink yaitu salah satu layanan penyedia layanan In-text advertising yang berdiri sejak tahun 2007 ,yang memungkinkan pemilik konten atau yang disebut penerbit web , untuk memperoleh manfaat dalam bentuk pendapatan iklan tanpa adanya risiko.Infolinks juga memberikan pembagian hasil yang kompetitif kepada penerbit web seperti halnya dilakukan oleh Google Adscene , Adbrite, Kontera.
Infolinks termasuk kedalam jenis periklanan Text Pay per Click yang mentargetkan iklan teks berupa link sesuai dengan keyword pada artikel, halaman web, atau blog posting Anda.

Untuk mendapatkan penghasilan dari blog secara pasif dengan program CPM, tentu saja Infolinks bukan cara yang terbaik. Tapi Infolinks tetap menjadi alternatif yang bagus khusunya untuk pemula. Rasio iklan Infolinks diklik oleh pengunjung jauh lebih besar daripada Google Adsense. Itu karena iklan yang ditayangkan berbaur dengan konten atau artikel.
ADNOWS
Adnows dalah self-service platform teknologi iklan asli untuk menciptakan iklan dinamis, evolusi kecil berdasarkan data yang disampaikan langsung ke audiens Anda. Bentuk yang unik dari iklan asli yang mengintegrasikan konten berkualitas tinggi di pengalaman utama dari platform yang diberikan oleh sudut unit iklan asli, yang sesuai dengan desain dan nuansa situs di mana ia ditampilakn. 
MGID

Merupakan Salah Satu Perusahaan Periiklanan yang membayar berdasarkan CPM dan CPC, Maksudnya MGID akan sangat cocok sekali jika dipasang pada blog / website lainnya dengan traffic yang cukup tinggi terutama jika dipasang pada blog yang berbahasa indonesia karena nilai CPC nya sangat kecil mungking kurang lebih sekitar $0.01 .

Sedangkan untuk nilai eCPM MGID tidak jauh berbeda dengan propellerads (Banner) Jika Dipasang Pada BLOG indonesia yaitu kisarannya mencapai $0.03 - $0.09.

MGID merupakan salah satu penyedia layanan promoted content yang cukup di minati oleh para publisher, wujud dari iklan ini adalah berupa widget artikel terkait yang bisa di letakkan di sidebar maupun di akhir artikel.
KUMPUL BLOGGER

Adalah Jaringan Blogger Indonesia untuk mendapatkan alternatif penghasilan tambahan, dengan cara menyediakan spot/ruangan pada blog sebagai tempat menyampaikan pesan komersial dari Advertiser. Blogger dan Advertiser dapat mendaftar disini,Layanan yang tersedia Pay Per Click (Text dan Banner), Pop Ads dan Pay Per Scan QRCode.
Mungkin ada banyak lagi selain 4 penyang iklan yang telah saya sampaikan , demikian info yang saya bagikan semoga bermanfaat jangan menyerah sob walaupun kadang tidak di terima oleh Google Adscene karena masih banyak penayang iklan lainnya sebagai alternatif
loading...