Hai Sobat , Berjumpa lagi dengan Golet Ilmu pada Kesempatan kali ini Golet Ilmu akan Berbagi Bagaimana merubah File Gambar menjadi Text Baik Word Maupun Excel .
Berdasarkan pengalaman golet Ilmu karena ada tugas menumpuk di kasih poto atasan suruh di buatin excel dari gambar, karena males ngetik , akhinya cari tahu di mbah google yang dan menemukan Website yang menyediakan layanan tersebut yaitu Online OCR. Sebelum Merubah Gambar Ke tek sebaiknya mengenal Online OCR dulu .
"(Optical Character Recognition) adalah
aplikasi yang berfungsi untuk men scan gambar pada image dan dijadikan
text, dan aplikasi ini juga bisa menjadi support /aplikasi tambahan
untuk scanner. Dengan adanya OCR, Image yang bertulisan tangan, tulisan mesin ketik atau computer text, dapat dimanipulasi."
Oke setelah mengerti apa itu Online OCR langsung saja ke pembahasan berikutnya ke tutorial Cara Merubah File Gambar Menjadi Text Word Maupun Excel.
Langkah langkahnya
1. Sipkan Gambar yang akan di rubah ke Text
2. Masuk di Sini
maka otomatis halaman Online OCR akan terbuka bisa dilihat gambarnya di bawah ini
3. Kemudian Pilih Select File Bahasa Rubah ke Word atau Excel Golet ilmu sendiri merubah ke File
Excel. dengan File berikut karena mungkin kalau di ketik manual membutuhkan waktu yang lama
4. Setelah Memasukan File dari PC yang berupa gambar bila berhasil akan tampil pada gambar yang
di lingkari di bawah ini
5. Bukalah File Tersebut dan Edit yang masih berantakan edit sendiri aja yah
Gampang dan mudah bukan , tutorialnya , silahkan di coba mudah mudah mudahan bermanfaat , sukses dan sehat selalu yang sudah mampir dan menyempatkan membaca tutorial ini , Demikian tutorial singkat yang dapat Golet Ilmu bagikan.